Kelebihan dan Kekurangan Data Base Manajemen System
ilustrasi database manajemen system Data Base Management System dapat diartikan sebagai sistem manajemen basis data, atau program komputer yang dapat digunakan untuk memasukkan, mengubah, menghapus, memodifikasi dan memperoleh data/informasi secara praktis dan efisien. Manfaat data base manajemen sistem adalah sebagai berikut: praktis. Data base manajemen sistem (DBMS) menyediakan media penyimpanan permanen berukuran kecil namun banyak menyimpan data dibanding menggunakan kertas. Komputer dapat mencari dan menampilkan informasi yang dibutuhkan dengan cepat. Mengurangi kejemuan saat melakukan pekerjaan berulang-ulang karena mesin tidak dapat merasakannya. Up to Date. Informasi yang tersedia selalu berubah dan akurat setiap saat. Sementara Kelebihan dan Kekurangan DBMS adalah sebagai berikut. Kelebihan Pemusatan DBMS dibawah satu orang/kelompok menjamin terpeliharanya standar kualitas data, keamanan batas penggunaan serta menetralkan konflik dalam persyaratan data